Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Salam Satu Data,
Salam Satu Data,
Bahasa Indonesia mengalami perkembangan yang sangat pesat sebagai dampak dari pengetahuan dan teknologi dan seni.Pengunaan bahasa indonesia pun semakin luas dalam beragam ranah pemakaian,baik secara lisan maupun tulisan.Oleh karena itu kita memerlukan buku rujukan yang dapat dijadikan pedoman dan acuan berbagai kalangan pengguna bahasa indonesia ,terutaa dalam pemakaian bahasa tulis,secara baik dan benar.
Sehubungan dengan itu ,Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Indonesia ,Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ,menerbitkan Pedoman Ejaan Bahasa Indonesia .Pedoman ini disusun untuk menyempurnakan Pedoman Ejaan Bahasa indonesia yang disempurnakan.Pedoman ini diharapkan dapat mengakomodasi perkembanagn bahasa indonesia yang semakin cepat.
Bagi rekan guru dan kepala sekolah yang ingin mengunduh Buku Pedoman Ejaan Yang Telah disempurnakan(EYD) edisi ke 4 ,kami persilahakn download di Sini
Silahkan juga kunjung media pembelajaran dan apliaksi excel sebagai penunjang tugas guru dan kepala sekolah di bawah ini:
- Media pembelajaran Matematika SD/MI Kelas 4-6 dengan power point dan audio visual
- 5 Detik cara cepat menentukan hasil pangkat 3 dari suatu bilangan
- Juknis pengisian Ijazah SD-SMP-SMA/SMK tahun pelajaran 2016/2017
Demikian materi seputar Buku Pedoman Ejaan Yang Telah disempurnakan(EYD) edisi ke 4 yang dapat saya bagikan pada kesempatan malam ini.Semoga bermanfaat.
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
0 Response to "Buku Pedoman Ejaan Yang Telah disempurnakan(EYD) edisi ke 4 "
Post a Comment